Senang sekali bisa berbagi di episode terbaru Roti Manis Podcast by IAIB Indonesia.
Topiknya sangat relevan yaitu bagaimana Quality Assessment Review (QAR) berdasarkan Global Internal Audit Standards (GIAS) yang dikeluarkan oleh The Institute of Internal Auditors (IIA) bisa menjadi program strategis internal audit untuk mendukung penguatan tata kelola dan kinerja organisasi.
Saya berbagi pengalaman melakukan QAR, dan yang paling menarik dari QAR berbasis GIAS ini adalah bahwa secara default:
🔹 Lebih dari sekadar compliance checklist
🔹 Lebih terintegrasi dengan strategi, tata kelola, dan manajemen risiko organisasi
🔹 Mengukur kontribusi internal audit terhadap kinerja organisasi
🔹 Meng-encourage penggunaan model maturitas yang seragam di seluruh dunia
Diskusi ini terasa hangat bersama rekan-rekan hebat, yaitu Mba Dita Putriyanti (Bank CIMB Niaga) dan Mas Buddy Setiawan (Bank Mandiri).
Semoga sharing ini bermanfaat bagi para internal auditor, manajemen, maupun semua profesional di bidang Governance, Risk, and Compliance (GRC). Terima kasih🇮🇩
Saksikan selengkapnya di YouTube IAIB : https://youtu.be/yGFD61eW4YU


Leave a comment